PERAN MEDIA SOSIAL SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN ONLINE TERHADAP MOTIVASI BELAJAR REMAJA

STUDI KASUS REMAJA KELAS AKHIR SMPIT DARUSSALAM CIBITUNG, BEKASI

Penulis

  • Finda Findiana Universitas Muhammadiyah Jakarta
  • Ahmad Suryadi Universitas Muhammadiyah Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.53947/perspekt.v1i4.205

Kata Kunci:

Media Sosial , Remaja, Motivasi Belajar, Social media, Teenager, Motivation to learn

Abstrak

Abstrak

Penelitian kali ini bertujuan untuk mengetahui bagaimanakah peranan media sosial sebagai media pembelajaran dalam mendukung proses belajar online bagi remaja dan bagaimanakah pengaruhnya terhadap motivasi belajar mereka serta bagaimanakah kaitannya dengan pemilihan jenis media sosial. Pemilihan obyek penelitian berupa remaja karena mereka ada manusia yang masih belum matang secara penuh dalam berperilaku dan sering melakukan tindakan meniru atau mencoba-coba hal baru dan mereka secara emosi juga dalam posisi belum stabil. Penggunaan media sosial sebagai media pembelajaran online adalah sesuatu yang baru bagi pelajar, sehingga dengan para pemakai dari golongan remaja bisa jadi mereka sangat menyukai media sosial daripada bertatap muka dengan guru sehingga motivasi belajar mereka menjadi lebih baik atau bisa jadi kemungkinan yang terjadi adalah justru sebaliknya

Abstract

This study aims to determine how the role of social media as a learning medium in supporting the online learning process for adolescents and how it affects their learning motivation and how it relates to the selection of the type of social media. The selection of the object of research in the form of teenagers is because they are human beings who are still not fully mature in their behavior and often take actions to imitate or try new things and they are emotionally also in an unstable position. The use of social media as an online learning medium is something new for students, so with users from the youth group they may really like social media rather than face to face with teachers so that their learning motivation becomes better or maybe the opposite is true.

Biografi Penulis

Finda Findiana, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Fakultas Ilmu Pendidikan

Ahmad Suryadi, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Fakultas Ilmu Pendidikan

Referensi

Agustina, S. (2021). PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL TERHADAP KREATIVITAS SISWA PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS IX SMP 6 KOTA BENGKULU [Diploma, UIN Fatmawati Sukarno]. http://repository.iainbengkulu.ac.id/6817/

Damayanti, A., Suradika, A., & Asmas, T. B. (2020). Strategi Mengurangi Kejenuhan Anak Dalam Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) melalui Aplikasi ICANDO pada Siswa Kelas I SDN Pondok Pinang 08 Pagi. Prosiding Seminar Nasional Penelitian LPPM UMJ, 1(1), Article 1. https://jurnal.umj.ac.id/index.php/semnaslit/article/view/7861

Iswan, A. S., & Iswan, A. S. (2021). The Influence of School-Based Management Implementation on the Improvement of Education Quality in Primary Schools. Journal of Hunan University Natural Sciences, 48(4), Article 4. http://jonuns.com/index.php/journal/article/view/553

Rizkyta, D. P. (2017). HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI KETERLIBATAN AYAH DALAM PENGASUHAN DAN KEMATANGAN EMOSI PADA REMAJA. 6, 12.

Suradika, A., Gunadi, A. A., & Jaya, S. A. (2020). Penggunaan Youtube sebagai Media Pembelajaran Jarak Jauh pada Kelas III Sekolah Dasar Islam An—Nizomiyah. Prosiding Seminar Nasional Penelitian LPPM UMJ, 1(1), Article 1. https://jurnal.umj.ac.id/index.php/semnaslit/article/view/8781

Wati, K. (2021). Analisis pemanfaatan media sosial sebagai media pembelajaran virtual mahasiswa jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang [Undergraduate, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim]. http://etheses.uin-malang.ac.id/27263/

Unduhan

Diterbitkan

2022-03-12

Cara Mengutip

Findiana, F., & Suryadi, A. (2022). PERAN MEDIA SOSIAL SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN ONLINE TERHADAP MOTIVASI BELAJAR REMAJA: STUDI KASUS REMAJA KELAS AKHIR SMPIT DARUSSALAM CIBITUNG, BEKASI. Perspektif, 1(4), 437–443. https://doi.org/10.53947/perspekt.v1i4.205

Terbitan

Bagian

Artikel berbasis penelitian

Kategori

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama