PERAN LEMBAGA KESEJAHTERAAN SOSIAL DI BIDANG PENDIDIKAN BAGI MASYARAKAT

DI KECAMATAN PALMATAK, SUMATERA UTARA

Penulis

  • Maulana Hanafi Mahasiswa
  • Irhamni Rahman Universitas Muhammadiyah Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.53947/perspekt.v2i5.440

Kata Kunci:

kesejahteraan sosial, Pendidikan, masyarakat

Abstrak

Abstrak

Pendidikan merupakan hal terpenting bagi setiap negara untuk maju. Negara besar akan menempatkan pendidikan sebagai prioritas utama, karena dengan pendidikan, kemiskinan rakyat di negara tersebut akan berubah menjadi kemakmuran. Namun dalam perkembangannya, pendidikan di Indonesia harus menghadapi beberapa permasalahan dalam setiap tahapannya. Masalah-masalah tersebut hanya dapat diselesaikan dengan partisipasi dari semua kontributor dalam sistem pendidikan, seperti orang tua, guru, kepala sekolah, masyarakat, dan juga siswa itu sendiri. dan tak luput pula dukunngan dari struktur masyarakt yang ada. maka dari itu penelitian ini membahas tentang fenomena yang ada di Kecamatan Palmatak Kabupaten Kepulauan  Anambas tentang bagaimana masyarakat  ditingkatkan lagi dalam bidang pendidikan  melalui Lembaga Kesejahteraan Sosial (LKS) Nashrul Ummah..

 

Abstract

Education is the most important thing for every country to progress. Large countries will place education as a top priority, because with education, the poverty of the people in that country will turn into prosperity. However, in its development, education in Indonesia has to face several problems at each stage. These problems can only be resolved with the participation of all contributors in the education system, such as parents, teachers, school principals, the community, and also the students themselves. and there is also support from existing community structures. Therefore, this research discusses the phenomenon that exists in Palmatak District, Anambas Islands Regency, regarding how society can be further improved in the field of education through the Nashrul Ummah Social Welfare Institution (LKS).

Referensi

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 39 Tahun 2012 Tentang Penyelenggaraan Kesejahteraan Sosial

Qomariah, Siti, ‘Peran Lembaga Kesejahteraan Sosial (LKS) Rumah Harapan Mulya Dalam Membentuk Keluarga Sakinah Para Tunagrahita’, Journal of Community Development and Disaster Management, 3.2 (2021), 1–14

Raharjo, Santoso T. Isu-Isu Kontemporer Bidang Praktik Pekerja Sosial, Kesejahteraan Sosial, Profesi Pekerjaan Sosial. Sumedang: UNPAD Press, 2015’

Suradika, A., & Maskun, B. I. (2005). Etika Profesi Pekerjaan Sosial. Jakarta: Balatbangsos Depsos RI.

Syawaluddin, Muhammad. Teori Sosial Budaya Dan Methodenstreit. Palembang: CV. Amanah, 2017.’

Unduhan

Diterbitkan

2023-05-15

Cara Mengutip

Hanafi, M., & Rahman, I. (2023). PERAN LEMBAGA KESEJAHTERAAN SOSIAL DI BIDANG PENDIDIKAN BAGI MASYARAKAT : DI KECAMATAN PALMATAK, SUMATERA UTARA. Perspektif, 2(5). https://doi.org/10.53947/perspekt.v2i5.440

Terbitan

Bagian

Artikel berbasis penelitian

Kategori

Artikel Serupa

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.